Winter telah berakhir, datanglah spring season. Sangat disanyangkan season ini banyak anime yang harus diundur karena wabah COVID-19 tapi setidaknya masih banyak anime yang dapat tayang pada musing semi ini, salah satunya adalah Gleipnir yang bertemakan action misteri dengan sedikit ecchi.
Gleipnir sendiri diadaptasi dari manganya yang berjudul sama dengan adaptasi animenya yaitu Gleipnir, manganya sendiri pertama kali diterbitkan pada tahun 2018. Manga ini ditulis oleh Sun Takeda. Pada saat tulisan ini ditulis manga ini masih dalam penerbitan atau masih belum tamat.
kali ini kami akan memberikan opini mengenai kesan pertama menonton anime Gleipinr. Semua yang kami berikan disini hanya berdasarkan anime episode pertama (01) dan tidak ada pengaruh dari manga sama sekali.
Sinopsis:
Apa yang dianggap sebagai monster? Vampir pengisap darah yang mengerikan? Ciptaan Frankenstein? Shuichi Kagaya punya rahasia. Selain memiliki nilai bagus dan terampil dalam olahraga, ia bukan orang biasa. Bahkan, Shuichi bahkan tidak bisa dianggap manusia. Suatu pagi yang menentukan, dia bangun sebagai monster. Dengan kekuatan kasar, indera penciuman yang kuat dan tidak normal, cakar berbulu besar, dan depresi dan kebencian diri yang datang setelah kehilangan kemanusiaan, hidupnya tiba-tiba terbalik. Claire Aoki, gadis yang telah ia putuskan untuk selamatkan, sekarang menyimpan rahasianya di atas kepalanya. Claire adalah gadis yang sadis dan sangat bengkok, tanpa rasa empati terhadap kehidupan orang lain. Sebelum bertemu Shuichi, dia mencari monster, berharap menemukan adik monsternya. Meskipun menjadi monster, Shuichi dengan naif terus mempertahankan moral manusianya, tetapi berapa lama seseorang bisa bertahan dalam cara hidup yang tak tertahankan ini?
Kesan Pertama:
A.Karakter
Terdapat dua karakter utama pada anime ini yaitu Kurea Aoki dan Kagaya Shuiichi.
Keduanya memiliki sifat pribadi yang berbeda.
Kagaya Shuiichi
![]() |
Kagaya Shuiichi |
![]() |
Kagaya Shuiichi Monster Mode |
Kurea Aoki
![]() |
Kurea Aoki |
Seorang remaja SMA yang dikisahkan mencari seseorang yang dapat berubah menjadi monster, karakter ini memiliki sifat slengean atau semaunya sendiri, bahkan dia tidak segan berganti baju di depan Suiichi. Seiiyu dari karakter ini adalah Touyama Nao yang juga mengisi karakter Shima Rin dari Yuru Camp dan Yui Yuigahama dari Oregairu.
B.Storyline
Dengan membawa genre Action, Mystery dan Supranatural anime ini lumayan memberikan cerita yang menarik untuk diikuti dikarenakan banyak konflik dalam masalah ini yang belum jelas akar permasalahannya dan penyebabya, seperti mengapa Suiichi dapat berubah menjadi monster dan berbagai masalah lain seperti untuk apa Kurea mencari manusia monster.Anime ini cukup Untuk bagian eccchinya pun menurut kami kadarnya tergolong pas dan masuk dalam kategori ecchi standar tidak sampai hard ecchi.
B.Storyline
Dengan membawa genre Action, Mystery dan Supranatural anime ini lumayan memberikan cerita yang menarik untuk diikuti dikarenakan banyak konflik dalam masalah ini yang belum jelas akar permasalahannya dan penyebabya, seperti mengapa Suiichi dapat berubah menjadi monster dan berbagai masalah lain seperti untuk apa Kurea mencari manusia monster.Anime ini cukup Untuk bagian eccchinya pun menurut kami kadarnya tergolong pas dan masuk dalam kategori ecchi standar tidak sampai hard ecchi.
C.Design
Studio Pine Jam menurut kami memang bukan selera kami untuk urusan design karakter karena inkonsistensi design karakter sehingga membuat design karakter menjadi aneh. walaupun begitu kami tidak terlalu membenci desain karakter dari studio Pine Jam atau bisa dibilang masih bisa diterima.Tetapi untuk urusan design selain karakter cukup bagus dan kami suka, sehingga untuk urusan design anime ini memilki nilai lumayan lah.
Kesimpulan:
Anime ini layak untuk diikuti pada season in walaupun terdapat beberapa kekurangan. Tapi terlepas dari kekurangnya anime ini memilki cerita misteri yang layak untuk diikuti dan sedikit ecchi dengan kadar yang cukup.Sehingga untuk season sekarang kami merekomendasikan anime ini untuk kalian tonton.
Kesan Pertama Anime Gleipnir
Reviewed by Noval Alfarizy
on
April 10, 2020
Rating:

Tidak ada komentar:
Silahkan berikan kritik dan saran